Swadaya Warga Kuta Mbaru Bersihkan Material Sisa Lahar Dingin
“Pupuk semangat solidaritas, supaya mampu bekerja sama, berkoordinasi, dan bersinergi, memegang teguh prinsip dan jati diri. Agar terjaga, dan dijunjung tinggi,” kata Jaksa Agung dalam amanat tertulis yang dibacakan Kajari Karo, Gloria Sinuhaji.
Prasetyo menegaskan, agar korps Adhyaksa meningkatkan keberanian dan kejujuran serta menyadari kekurangan dan kesalahan diri, disertai kepekaan cepat melakukan langkah perbaikan, dan koreksi diri.
Kukuhkan jiwa korsa, landasan utama kebersamaan insan Adhyaksa yang saling mendukung, menjaga, mengingatkan, dan menguatkan sebagai penopang eksistensi, kebanggaan, martabat, dan harga diri profesi bagi tetap tegaknya institusi. Dan, bekerja sepenuh hati demi kemajuan, keunggulan, untuk keutuhan negeri tercinta. (Rep-01)